Kwartir Cabang Pacitan Gelar Rapat Koordinasi dengan Kwartir Ranting

Pacitan, 18 Mei 2024 — Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Pacitan melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) dengan 12 Kwartir Ranting (Kwarran) se-Kabupaten Pacitan. Acara yang digelar di Ruang Pertemuan Swalabumi Kwarcab…

Continue ReadingKwartir Cabang Pacitan Gelar Rapat Koordinasi dengan Kwartir Ranting

Pengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pacitan Ucapkan Ulang Janji sekaligus Halal Bihalal.

Pacitan, 03 Mei 2024 - Pengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pacitan menggelar acara Ulang Janji sekaligus Halal Bihalal pada Jum'at, 03 Mei 2024, bertempat di Gedung PGRI Kab. Pacitan. Acara ini bertujuan untuk memperkuat komitmen sekaligus mengesahkan anggota Pramuka dan mempererat tali silaturahmi setelah momen Hari Raya Idul Fitri.

Continue ReadingPengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pacitan Ucapkan Ulang Janji sekaligus Halal Bihalal.